Berita Fakultas
FEB UPS gandeng OJK dan Bursa Efek Indonesia dalam meningkatkan Literasi Pasar Modal
Saturday, 30 July 2022
HUMAS UPS
Tegal, 30 Juli 2022 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasakti bersama OJK dan Bursa Efek Indonesia  Jawa Tengah menyelenggarakan  Webinar dengan tema “Kupas Tuntas Perbedaan Pasar Saham Dan Pasar Komoditi”. Kegiatan ini dihadiri 248 peserta dari kalangan mahasiswa dan umum. Kegiatan ini dilaksanakan secara online melalui aplikasi zoom meeting  mulai jam 08.00-selese. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasakti bersama OJK dan Bursa Efek Indonesia  Jawa Tengah bekerjasama dan bersinergi  dalam meningkatkan literasi pasar modal.
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Dr. Dien Noviany Rahmatika, SE., MM, menyampaikan berdasarkan hasil survey literasi pasar modal yang dilakukan oleh OJK hanya 4 persen, sehingga perlu adanya edukasi dan pemahaman agar masyarakat tidak salah dalam melakukan investasi.
Kegiatan ini di isi oleh 3 pemateri langsung, Pemateri pertama di isi Noviyanto Utomo (Kepala OJK Tegal), 2 Fanny Rifqi El Fuad ( Kepala Kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia Jateng 1), 3 Tirta Karma Sanjaya (Kepala Biro Pembinaan dan Pengembangan  BAPPEBTI).
Logo UPS
Universitas Pancasakti (UPS) Tegal adalah salah satu perguruan tinggi swasta di Jawa Tengah yang berkedudukan di Kota Tegal. Berdiri pada tanggal 1 Maret 1980 dengan harapan dapat menjadi Benteng Pancasila di wilayah Pantura khususnya Eks Keresidenan Pekalongan.
Informasi Kontak
Alamat
01, Jl. Halmahera No.KM, Mintaragen, Kec. Tegal Tim., Kota Tegal, Jawa Tengah 52121
Kontak
Telp : +62 2833 51082
Email : Info@upstegal.ac.id
Sosial Media
© 2024 Universitas Pancasakti Tegal. All Rights Reserved